Kamis, 12 Februari 2015

Materi TIK BAB VI Chatting

BAB VI
CHATTING 

A.  Chatting sebagai sarana komunikasi
1.    Mengenal chatting
Chatting merupakan aplikasi internet yang menggunakan teknologi IRC, yang dapat diartikan sebagai “percakapan” yang dilakukan dengan menggunakan internet . IRC memungkinkan 2 orang berkomunikasi melalui jaringan internet dalam waktu seetika.untuk dapat chatting kamu memerlukan koneksi internet ditambah dengan program chatting . Beberapa program chatting: mIRC, Yahoo Massegers, eBuddy,Nimbuzz,dll.
Dalam chatting kamu berkomunikasi dengan orang lain dengan menggunakan teks yang di ketik. Kamu tidak dapat melihat ekspresi lawan bicara, demikian juga sebaliknya. Oleh karena itu untuk menunjukkan emosimu keada lawan bicara, kamu dapat menggunakan symbol-simbol emosi atau juga biasa disebut dengan emoticon.
2.    Etika, manfaat, dan bahaya chatting
a.    Etika chatting

1.     Gunakan bhasa yang sopan
2.    Jangan menggunakan huruf besar
3.    Jangan melakukan spam
4.    Jangan menggunakan warna yang mencolok
5.    Hidari pertengkaran atau perdebatan
6.    Jika kamu menerima perkataan yang kasar sebaiknya jangan dilayani
b.    Manfaat chatting
1.     Sarana murah dan mudah
2.    Konsultasi dengan dokter
3.    Berhubungan dengan para pakar
4.    Mendapatkan teman baru
5.    Sarana belajar dan diskusi
c.    Bahaya chatting
1.     Mengobrol yang tidak senonoh
2.    Terkena virus
3.    Rematik dan otot pegal
4.    Maniak chatting
5.    Berpacaran dengan orang yang tidak jelas
6.    Korban bullying

3.    Mulai menggunakan yahoo massengers
Untuk dapat menggunakan YM dapat dilakukan dengan langkah-langkah berikut:
1.     Jalankan YM
2.    Masukkan user iD dan password
3.    Klik tombol sign
4.    Agar dapat melihat dengan mudah teman yang sedang online, kamu harus menambahkan orang tersebut kedaftar kontak
5.    Masukkan user ID atau alamat email teman mu yang ingin kamu tambahkan ke daftar kontak
6.    Klik tombol berikutnya
7.    Pilih group mana teman yang baru ditambahkan ingin di tempatkan
8.    Klik tobol berikutnya
9.    Klik tombol selesai
4.    Memeulai chatting di YM
1.     Klik 2 kali nama daftar kontak yang ingin di ajak ngobrol
2.    Ketik teks yang ingin di kirimkan dan klik tombol send
3.    Tunggu sampai teman chatting membalas
5.    Video call dan voice call
Langkah-langkah melakukan layanan chatting dengan video dan sura di YM:
1.     Hubungkan perangkat dengan computer
2.    Jalankan YM dan login ke akunmu
3.    Dari menu help, klik perintah setup video dan suara
4.    Pilih mickrofon yang akan digunakan
5.    Klik tombol berikutnya
6.    Atur volume speaker
7.    Kli tombol berikutnya
8.    Atur perangkata kamera
9.    Jika semua perangkat sudah bekerja dengan baik klik tombol tutup
10. Di daftar kontak pilih teman yang sedang online
11.  Klik nama kontak
12. Klik tombol panggialan video
13. Tunggu sampai teman yang diajak chatting memberikan jawaban



Materi TIK BAB V Email

BAB V
EMAIL
A.Sejarah E-mail
Sejarah e-mail dimulai pada tahun 1960-an. Dimana pada zaman itu internet belum muncul dan mulai tahun 1980-an surat elektronik sudah dapat digunakan oleh pengguna internet, sehingga menyebabkan perusahaan yang melayani jasa pos menurun penghasilannya dikarenakan masyarakat sudah beralih menggunakan surat elektronik atau e-mail untuk berkomunikasi jarak jauh.
B.Pengertian E-mail
E-mail (Electronic Mail) adalah fasilitas yang digunakan sebagai sarana untuk mengirim dan menerima surat elektronik (e-mail) kepada dan dari pemakai komputer lain yang terhubung di internet, selain itu mengirim surat dapat menyertai file sebagai lampiran (attachmant). Melalui email kita dapat mengirim surat elektronik baik berupa teks maupun gabungan dengan gambar, yang dikirimkan dari satu alamat email ke alamat lain di jaringan internet. Apabila kita mengirim surat melalui email kita dapat memperoleh beberapa keuntungan.Antara lain, dengan menggunakan email surat, informasi yang kita kirim ke alamat email lain akan secara langsung diterima. Sebuah alamat email biasanya memiliki format semacam username@host.domain. Saat ini ISP yang menyediakan layanan pembuatan email secara gratis adalah gmail.com, yahoo.com, plasa.com dll.
C.Jenis-Jenis E-mail
  1. E-mail Berbasis Web
E-mail ini merupakan e-mail yang ditawarkan berbagai situs seperti YAHOO, HOT MAIL, LOVEMAIL,dan lain-lain.E-mail ini disediakan secara gratis oleh sebuah web site untuk menarik pengunjung, karena masih dalam layanan WWW, maka untuk mengakses e-mail ini kita memerlukan web browser.Ciri-ciri e-mail ini adalah :
a.Gratis
b.Dapat diakses melalui web browser
c.Membaca dan mengirim e-mail harus dalam keadaan online.
  1. E-mail POP 3
Jenis e-mail ini bagi yang berlangganan ISP dapat menggunakan e-mail ini.Ciri-ciri e-mail ini:
a.Ada yang membayar dan ada yang gratis
b.Membaca e-mail dapat dilakukan secara offline
c. Dapat diakses melalui program aplikasi e-mail client.
Kelemahan e-mail ini adalah tidak bisa mengecek e-mail dari sembarang tempat.
  1. E-mail Forwarding
E-mail ini merupakan layanan e-mail yang meneruskan e-mail yang dikirimkan kepadanya ke account e-mail yang lain.Ciri-ciri e-mail ini adalah :
a.Kita dapat menyembunyikan e-mail yang sesungguhnya
b.Kita bisa tidak memberi tahu e-mail yang baru.
Langkah-langkah membuat e-mail adalah :
1.Kita buka program mozilla
2. Kita membuka default yahoo.com
3. Untuk membuat email baru secara gratis kita klik "Sign Up"
4. Setelah muncul formulir pendaftaran email, kita isi formulir tersebut secara lengkap
5. Jangan lupa kita harus menuliskan yahoo id dan password untuk pengamanan email kita 6. Selain itu kita harus menuliskan verifikasi email.
7. Beri tanda centang pada pernyataan " I Agree"
8. Klik "Submit"
9. Tunggu beberapa saat kita akan mendapat pesan selamat datang dari yahoo.com

Dalam mengirim email kita dapat melampirkan file-file yang kita butuhkan. Dengan cara, :
1.     Buka email kita
2.    Klik compose atau tulis
3.    Sebelumnya kita tulis subject dan untuk siapa email itu akan dikirim. Dalam tampilan composeterdapat "CC" yang berarti alamat tambahan
4.    Klik attachment file bila kita ingin melampirkan file
5.    Setelah muncul tampilan attachment file, kita pilih file mana yang akan kita lampirkan
6.    Klik attac file
7.    Klik continue message
8.    Klik Send.
Beberapa email yang terkumpul dalam suatu group disebut mailing list. Untuk dapat mengirim email kita harus mempunyai account email/alamat email yang digunakan untuk mengirim dan menerima email.

D.Manfaat Email
  1. Digunakan secara efektif untuk keperluan surat menyurat
  2. Digunakan secara efisien untuk mengirim lembar dokumen dengan jumlah yang banyak
  3. Lebih fleksibel
  4. Dijadikan sebagai ajang diskusi
  5. Sebagai sarana untuk mengirim lampiran kerja
  6. Sebagai tanda identitas diinternet ketika mengakses informasi di lewat internet
  7. Sebagai media untuk berlangganan informasi tertentu secara periodik
E.Kelebihan dan kekurangan email
  1. Kelebihan email :
a.Mudah
b.Cepat
c.Murah
d.Multiple send
e.Dapat mengirimkan file dalam proses pengiriman email.
  1. Kekurangan email :
aDalam proses pengiriman komputer dalam posisi online
b.Pengiriman lampiran file hanya berwujud teks atau gambar
c.Email dapat menyebarkan virus jika tidak hati-hati
d.Pengirim harus mengingat user name dan password.
F.Membalas Email.
  1. Klik tombol inbox lalu klik pada bagian nama pengirim
  2. Kemudian klik tombol replay.
  3. Kirim email balasan dengan menggunakan tombol send.
G.Mengelola Email.
Adapun cara yang bisa dilakukan untuk mengelola email adalah dengan membuat folder khusus dan memindahkannya kedalam folder tersebut.Beberapa hal yang harus diwaspadai ketika menerima email diantaranya:
  1. Adware dan spyware merupakan program aplikasi atau bisa juga bereupa iklan yang muncul secara tiba-tiba.
  2. Phishing merupakan email spam yang bertujuan untuk memancing pengguna dalam kategori kasus penipuan.
  3. Worm merupakan program yang dapat menggandakan dirinya sendiri dengan menggunakan media komputer.

Menggunakan Layanan Email

Berikut adalah cara cara dalam menggunakan layanan email

- Cara mendaftar ke server email

  1. Buka browser anda (Chrome, Mozilla,dll)
  2. Ketik alamat situs penyedia jasa email ( Gmail.com atau Yahoo.com ) pada address bar lalu enter
  3. Klik link sign Up atau daftar
  4. Isi identitas anda pada formulir yang disediakan
  5. Klik tombol I Agree atau Create my Accounts
  6. Lalu Klik Tombol Continue
  7. Email sudah Bisa digunakan

- Bagaimana Cara Masuk ke Server Email ?

  1. Buka Browser (Chrome, mozilla, dll)
  2. Ketik Alamat situs penyedia jasa email (yahoo ataupun Gmail) pada address bar lalu enter
  3. Klik link Sign in atau Masuk
  4. Isi Id email, password, dan kode keamanan (Captcha) pada textbox yang disediakan
  5. Klik tombol sign in atau masuk
  6. Klik mail

- Bagaimana Cara Keluar dari server email ?

Caranya yakni klik link Sign Out atau Keluar pada halaman Web.

- Cara Membuat dan Mengirim email

  1. Masuk ke server email lalu menuju layanan Email
  2. Klik Compose.
  3. Isi Formulir email yang sudah disediakan
  4. Klik Send atau kirim

- Cara Membuka dan Membaca email Masuk

  1. Klik Chek Mail / Inbox
  2. Klik judul email yang masuk (terkdang di tandai dengan icon)
  3. Baca isi email tersebut

- Cara membalas Email

  1. Buka email yang akan dibalas
  2. Klik TOmbol Reply
  3. Isi Formulir email yang sudah disediakan
  4. lalu Klik send atau kirim

- Cara Melampirkan sebuah file ke email

  1. Pada saat mengisi formulir email klik tombol Attach files.
  2. Klik tombol browse
  3. Pilih file yang akan dilampirkan (file gambar, file document, dan file lainya,) Ukuran file terkadang terbatas
  4. Klik tombol attach files.
  5. Klik tombol Countinue to message.

- Cara Mengunduh Lampiran file di Email

  1. Buka Email yang lampirannya akan diunduh.
  2. Klik nama file yang akan diunduh pada Atachment
  3. Klik tombol Download Attachment
  4. Klik tombol save
  5. Pilih folder yang digunakan untuk menyimpan file lampiran tersebut
  6. Klik tombol Save.

- Cara Menghapus Email

  1. Masuk ke folder email yang akan dihapus
  2. Beri tanda centang email yang akan dihapus
  3. Klik Del , atau Icon tong sampah

Bagaimana dengan cara cara tersebut mudah sekali bukan ? , tentunya cara tersebut sesuai dengan kurikulum, mengirim email sekarang jauh lebih mudah dan terkadang jasa penyedia pengiriman email tersebut lebih berkembang dan mudah digunakan.

Berbagai Istilah yang Ada pada penggunaan Email

  1. Sign Up : yaitu mendaftar sebagai pengguna layanan email suatu server email
  2. Sign In : Masuk ke server email
  3. Sign Out : Keluar dari server email
  4. Compose atau Create : Membuat Email baru
  5. Check mail : memeriksa email yang masuk
  6. Attachment : Lampiran email berupa file
  7. Reply : Membalas email ke pengirim
  8. Forward : Meneruskan email ke alamat email orang lain
  9. Send : Mengirim Email
  10. Delete : Menghapus Email
  11. Mark As Spam : Menandai pengirim surat atau surat masuk tersebut sebagai spam.
  12. Cc / Carbon Copy : Daftar penerima surat dimana masing masing penerima menerima daftar penerima surat
  13. Bcc / Clind carbon copy : daftar penerma surat di mana masing masing penerima tidak menerima daftar penerima surat.
  14. Inbox : Folder yang berisi email masuk, dan email baru / lama
  15. Outbox : Folder yang berisi email yang dikirim keluar
  16. Sent : Folder yang berisi email yang terkirim ke luar
  17. Draft : Folder yang berisi karangan email berbentuk draft, (draft masih bisa di edit lagi, sebelum dikrim)
  18. Download Attachment : Menyimpan lampiran ke komputer local
A.    MAILINGLIST
Milis atau mailing list atau groups adalah fasilitas di Internet untuk mendistribusikan email ke pengguna yang menjadi anggota milis. Milis berisi sebuah daftar alamat alamat email para anggotanya. Syarat mendaftar milis adalah memiliki alamat email.

Alamat milis terdiri atas Id millis, tanda @ dan domain milis. Id terdiri atas huruf, angka, titik serta garis bawah. id tidak boleh diawali dan aidakhiri dengan tanda baca. Domain milis merupakan nama situs yang menyediakan jasa milis gratis, ditulis tanpa menggunakan awalan WWW. Contoh alamat milis adalah : kotakmilis@yahoogroups.com. Kotak milis merupakan Id milis, sedangkan Yahoogroups.com merupakan domain milis.

Alamat mendaftar milis ditambahkan "-subscribe" pada id milis, contohnya : kotakmilis-subsribe@yahoogroups.com, alamat keluar keanggotaan milis ditambahkan dengan "-unsubscribe" pada Id milis, dan menjadi seperti ini : kotakmilis-unsubscribe@yahoogroups.com.

A.  Istilah Istilah Pada penggunaan Milis

Berikut adalah istilah istilah yang umum digunakan pada penggunaan Milis
  1. Subscribe / join : artinya bergabung menjadi anggota milis
  2. Unsubscribe / Leave : Artinya keluar dari keanggotaan milis.
  3. Invite : Mengundang orang lain untuk bergabung ke milis.

B.Menggunakan Layanan Milis

C. Bagaimana cara Membuat Milis

  1. Buka web browser kamu
  2. ketik alamat situs penyedia jasa milis Seperti www.yahoogroups.com, anda ketik pada addres bar lalu enter.
  3. Klik sign in atau masuk
  4. Klik link Create a group
  5. Pilihlah letak kategori milis
  6. Klik tombol Place my group here
  7. Isi identitas milis pada formulir yang telah disediakan
  8. Lalu klik Continue

A.  Bagiaman mendaftar ke Milis ?

  1. Buka halaman untuk membuat email
  2. isi "to" dengan alamat pendaftaran milis
  3. Klik "send:
  4. buka email balasan
  5. Klik link konfirmasi yang telah didapat

B.  Bagaimana cara mengirim email ke Milis ?

  1. Buka halaman untuk membuat email
  2. isi "to" dengan alamat milis
  3. lalu klik "send"

C.  Bagaimana Keluar dari kenaggotaan Milis ?

  1. Buka halaman untuk membuat email
  2. Isi "to" dengan alamat keluar dari milis.
  3. Klik "send"
  4. Buka email balasan
  5. Klik link konfirmasi tersebut.


Materi TIK BAB IV Menjelajahi Internet Dan Mencari Informasi

BAB IV
MENJELAJAHI INTERNET DAN INFORMASI

Kebanyakan informasi yang terdapat di internet ditempatkan di halaman-halaman web. Halaman web tersebut merupakan file-file yang ditulis dengan menggunakan kode-kode yang disebut dengan kode HTML. Kode-kode HTML dapat dibaca oleh komputer jika komputer tersebut mempunyai program yang disebut  dengan browser.  Jadi, browser berfungsi untuk menerjemahkan kode-kode HTML menjadi sebuah halaman web.
       Selain dalam bentuk halaman web, informasi juga sering di simpan dalam bentuk file-file dokumen, yakni file dokumen Word (.doc), PDF (.pdf), dan sebagainya. Sedangkan informasi dalam bentuk gambar biasanya disimpan dalam bentuk file gambar JPG dan GIF. Baik file-file dokumen maupun gambar tersebut biasanya mempunyai link di halaman web. File tersebut dapat di download dengan cara mengeklik link filenya di halaman web. 
  
1. PENGERTIAN WEB BROWSER
Pengertian browser dalam dunia internet adalah software atau alat yang digunakan untuk menjelajah internet. Pengertian browser tersebut sejalan dengan istilah “browse” dalam bahasa inggris yang artinya melihat-lihat atau membaca-baca. Arti browser oleh beberapa kalangan disamakan pula sebagai “perambah”.
Dalam ranah sofware dikenal banyak jenis web browser . Dari sekian banyak web browser yang beredar, terdapat lima jenis yang paling sering digunakan oleh para netter yakni :
(1)   Mozilla firefox
Web browser ini tergolong sebagai software gratisan  karena bersifat open source yang diproduksi oleh mozilla Corporation. Web browser ini compatible dengan beragam sistem operasi baik Microsoft windows, Mac OS, maupun Linux. Versi terbaru dari web browser ini adalah firefox 3.5.3.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhjYdegAkrn5Pe7guBSz3Qhlcjffa5oSDs8N4hf39pidxEdkjFw8WUOGMOPMvSd6vwF7G8CAgEW3l75TnBw0icUR7Y01douXb0GJ-wUCYLA511wu_lb3DsM5OineMEZo6xVqnLhc3Ct69g/s640/mozilla+firefox.jpg



















(         (2)   Windows Internet Explorer
Dari namanya sudah tampak jelas bahwa web browser ini hasil produksi Microsoft. Internet explorer 8 merupakan versi terbaru dari web browser ini. Web browser ini dapat digunakan pada seluruh sistem operasi Windows. Sementara  untuk  sistem operasi lain seperti Mac OS dan UNIX, Microsoft  membuat versi khusus.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgHXckNS1i7FfluL8rwthe-OsTsHmXWag8HJgAleaCgBG1Gn9SLLJU9WmUVdRmxVx_paafRmFZsO0Ckl7xNMaHp289xb0HxkxDIS0vroES0Evaq20ILVgfimPHAc8hOJSrz70RtoXhXZjQ/s640/TampilanIEASLI.jpg

          (3)   Opera
Web browser ini diproduksi oleh Opera Sofware. Seperti halnya Mozilla Firefox, Mac OS, Linux , maupun Solaris. Web browser yang dilengkapi denganberagam fitur ini mampu merebut pangsa pasar dan bersaing dengan web browser lainnya.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhxg46LX4-u0Kwfs1XB59vlHAWXF6PqWWSC2cob4vRFWlIn-LJAdbCLbapt5A6RSDmTXiL1GXgD2vqyoSNrRwUg20FJVx7JLmbdYegKnGymdHr4sh7Vi4bpq4ILOampfUucl-iAgdumzG0/s640/opera-browser.jpg



















               (4)   Google Chrome
Google Inc sebagai perusahaan teknologi informsi raksasa ternyata belum puas dengan search-engine-nya yang begitu fenomenal. Perusahaan ini mencoba peruntungan di ranah web browser dengan mengeluarkan Google crome. Web browser ini memiliki fitur jendela penyamaran yang data browsingnya tidak muncul dalam data historis.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjMivti7PD_US4Nfmm3xp7YPfm1I1VD3Odpl4ui2PxlWLYHQEmOfqaU-mkUgT6R83cP_p7OZi6c_jxwJPz0TOP64rPRaLBujALrv5eDlYcqYhgqnoLI2uhbYrumXWFtyiwjFEcvEul9mQw/s640/google+chrome.jpg

2. MENJALANKAN WEB BROWSER
Browsing adalah kegiatan menjelajahi internet. Menjelajahi internet berarti mencari informasi dengan cara mengunjungi website-website yang ada di internet. Untuk dapat menjelajahi internet, kita harus menjalankan program browser.
   File-file halaman web, dokumen, gambar, dan yang lain disimpan disebuah web server. ketika kita menjalankan browser dan memasukkan alamat web tertentu, browser akan mendownload file-file halaman web dari server alamat web tersebut dan menampilkannya di komputer kita.
Sama dengan program-program aplikasi Windows lainnya, kita dapat menjalankan Internet Explorer dengan dua cara : (1) mengeklik shortcut Internet Explorer di desktop, dan (2) mengeklik ikon Internet Explorer dari menu start.
Langkah langkah untuk menjalankan Internet Explorer dari menu start adalah sebagai berikut.
1. Klik menu start
2. Pilihlah all programs. Daftar program yang terdapat di komputer    akan ditampilkan
3. Carilah Internet Explorer dan kemudian klik. Jendela Internet Explorer akan ditampilkan.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgc6YG1bdmbNe6aK6KnRMKxh08Xc6zKnHnxsoPZq4Gz4_uDl71JkEohbUzrwXyxe43Z8X_RzlmW9cuJnll8_nBzu6YZL1aNb3cEHawFIfALMbiCCk7DNWkibXlt02cUrBdy7Ee8TL7182U/s640/IE.jpg

3. Bagian-bagian Browser
        Tampilan jendela browser internet Explorer tidak jauh berbeda dengan program aplikasi Windows lainnya, jendela Internet Explorer mempunyai title bar, menu bar, toolbar, status bar, dan sebagainya. Jendela Internet Explorer juga dilengkapi dengan scroll bar yang akan ditampilkan secara otomatis jika halaman web yang ditampilkan di jendela Internet Explorer cukup lebar atau panjang.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgbUqiHLQUWEWyVSYW3-1yTWeuSmA1EXz8XXI1Nq4GtbUvW9NlXY9FGCNb9rlwx65tz_ivh5d1o1fBsj4FzlKbUgseJjPn5p2At1GwQcRSYrUxe9KGfwiJS3SsrR0OFuz-dZ7ALnH3AObQ/s640/IE+new.jpg

  














Bila dibandingkan dengan aplikasi windows lainnya, khususnya microsoft office, satu hal yang khas  dari Internet Explorer adalah jendela Internet Explore dilengkapi dengan bar alamat (address bar). Pada bar alamat kita dapat mengetik alamat website yang ingin dikunjungi. Masing-masing bagian jendela Internet Explorer akan dijelaskan satu persatu.
A.TitleBar 
   merupakan judul dari halaman web yang sedang di buka. Title bar ini berada pada baris paling atas dari jendela browser.
B. Address Web 
   adalah kotak teks yang digunakan untuk memasukkan alamat website yang ingin ditampilkan(dikunjungi) di jendela Internet Explorer.

C. Menu Bar
   merupakan tempat menu-menu yang terdapat di jendela Internet Explore ditempatkan. masing-masing menu memuat perintah-perintah tertentu yang dikelompokkan berdasarkan fungsi-fungsinya. menu yang terdapat di jendela Internet Explore antara lain File, Edit, View, Favorites, Tools, dan Help.

D.Toolbar
   merupakan jalan pintas untuk mengakses menu dalam bentuk button.
 
E. Workspace
   merupakan ruang untuk menampilkan informasi.
F. Status Bar 
   Terdapat pada bagian bawah jendela Internet Explorer.Status bar menampilkan kemajuan proses yang sedang dilakukan pada saat browser mendownload sebuah halaman web.